Grafika Komputer Membuat Garis Dengan Button | Dasar
Materi kali ini adalah tentang grafika komputer yaitu membuat sebuah garis, dengan menggunakan software Delphi 7. Aplikasi ini adalah merupakan basic dari grafkom karena pada dasarnya semua komponen yang tampil pada layar PC anda adalah berupa titik-titik yang terintegrasi dari pixel-pixel yang bersatu sehingga kita bisa melihatnya sebagai suatu tampilan.
Cara Mmebuat sebuah Garis Dengan Button Delphi 7 [GRAFIKA KOMPUTER] :
1. Siapkan sebuah project dan ambil beberapa komponen :
a) Image1 : Timage
b) Panel1 : Tpanel
c) Button : Tbutton
Design seperti ini |
3. Setelah itu pastekan / tulis script dibawah ini. yang berwarna kuning.
procedure TForm1.btngarisClick(Sender: TObject);4. Setelah selesai silahkan di Compile menggunakan F9 atau simbol run.
var a,b : integer;
begin
b:=0;
for a:= 0 to 100 do
begin
image1.Canvas.Pixels[a,b]:=clblue;
b:=b+1;
end;
end;
end.
Maka hasilnya akan seperti gambar diatas.
Terimakasih atas komentar Anda.
Budayakan Bertanya dan Berkomentar dengan Sopan.
Tolong tinggalkan komentar jika Anda menemukan Link yang Broken.
EmoticonEmoticon